Jangan Salah Isi, Ini Jenis BBM dan Kelebihannya

- 3 September 2022, 07:21 WIB
Ilustrasi jenis BBM. /Dok. Pertamina
Ilustrasi jenis BBM. /Dok. Pertamina /

Merupakan bahan bakar diesel terbaik sehingga mesin dapat bekerja lebih optimal, tangguh, dan bertenaga.

Bahan bakar ini sangat direkomendasikan untuk mesin diesel modern berteknologi Common Rail System.

Pertamina Dex memiliki kandungan sulfur kurang dari 300 ppm dengan angka 53 cetane serta memenuhi standar Euro 3.

Dexlite

Bahan bakar ini merupakan bahan bakar diesel terbaru dari Pertamina yang dirilis pada 15 April 2016 lalu.

Dexlite memiliki angka minimal 51 cetane dengan kandungan sulfur maksimal 1200 ppm.

Solar

Solar merupakan bahan bakar diesel berangka 48 cetane dengan teknologi lama berkandungan sulfur 2500 ppm.

Umumnya, digunakan oleh angkutan umum seperti bus kota.

Itulah penjelasan dari jenis-jenis BBM retail yang diperjualbelikan oleh Pertamina.***(Shafira Meiriska Putri/PIKIRAN RAKYAT)

Halaman:

Editor: Diana Tantaru

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x