Lima Kota Toleransi Tertinggi di Indonesia, Tiga diantaranya Dari Timur Indonesia

- 3 Januari 2022, 15:16 WIB
Ilustrasi toleransi akan kekayaan Indonesia dengan Keberagaman nya yang dikenal dunia hingga kini
Ilustrasi toleransi akan kekayaan Indonesia dengan Keberagaman nya yang dikenal dunia hingga kini /Pexels/fauxels/

Pencapaian ini membuktikan Kota Tomohon senantiasa meningkatkan kualitas toleransinya.

Baca Juga: Presiden Jokowi Perpanjang Status Pandemi Covid19 di Indonesia

Kupang

Kupang merupakan kota terbesar di kepulauan Timor yang terletak di pesisir Teluk Kupang bagian barat laut Pulau Timor.

Pada Indeks Kota Toleransi 2020, Kota Kupang mendapatkan skor 6,037.

Pemerintah Kupang memberikan perhatian penuh terkait upaya pembangunan Kota Kupang menjadi Kota Kasih, yakni rumah persaudaraan bagi semua umat beragama.

Baca Juga: Mantan Presiden Korsel, Park Geun-hye Dibebaskan Setelah Terpenjara 5 Tahun Karena Korupsi

Diketahui, penduduk Kota Kupang terdiri atas berbagai suku yang mayoritas berasal dari etnis Tionghoa, Suku Sabu, Rote, Flores, dan Timor.

Tidak sedikit juga orang Jawa dan Bali yang memilih tinggal di sana karena nyaman akan keberagaman yang selalu dijaga hingga kini.***

Halaman:

Editor: Mario Marlon

Sumber: Newstizen.id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah