100 Hari Invasi Rusia, Duta Besar Kiev Ungkap Rusia Curi Bahan Pangan Ukraina

- 4 Juni 2022, 11:28 WIB
Hari ini 100 Hari Krisis Rusia-Ukraina.(foto:ukraine_defence/Instagram). Sumber Gambar: IANS News
Hari ini 100 Hari Krisis Rusia-Ukraina.(foto:ukraine_defence/Instagram). Sumber Gambar: IANS News /

KABAR KEI - Tepat hari 100 hari invasi Rusia di Ukraina, Rusia dinilai sebagai negara yang tidak punya rasa malu.

Penilaian terhadap Rusia dinilai karena dalam invasi yang dilakukan memang sengaja mencuri bahan pangan dari Ukraina.

Hal tersebut secara terang-terangan diungkapkan langsung oleh Duta Besar Kiev untuk Ankara, Vasyl Bodnar.

Baca Juga: Ungkap Mafia Pemberhentian Sepihak Oleh PT Meindo Elang Indah Pada Karyawan Bintuni

Dirinya secara terang-terangan mengatakan bahwa Rusia tidak tahu malu mencuri biji-bijian milik Ukraina.

Disclaimer artikel sebelumnya telah tauang di Pikiran rakyat "Dianggap Tak Tahu Malu, Rusia Disebut Curi Harta Ukraina"

"Rusia tanpa malu-malu mencuri biji-bijian Ukraina dan berusaha mengeluarkannya dari Krimea yang diserbu. Biji-bijian curian ini dijual ke negara-negara asing, dan Turki adalah salah satunya," kata Vasyl Bodnar.

Baca Juga: Ribuan Pohon Mangrove Ditanam di Sorong Peringati Hari Lingkungan Hidup Internasional

Rusia dan Ukraina menyumbang hampir sepertiga dari pasokan gandum global.

Halaman:

Editor: Andreas Patisilau


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x