Ikan Patin Bumbu Kuning Santan, Resep dan Caranya Khusus Untuk Anda, Simak Yuk

- 9 September 2022, 02:47 WIB
Resep dan cara membuat menu masakn ikan patin santan kuning
Resep dan cara membuat menu masakn ikan patin santan kuning /

KABAR KEI - Artikel ini hanya akan membhas tentang resep dan cara membuat menu masakn yang enak yakni ikan patin bumbu kuning santan, simak yuk!

IKAN PATIN BUMBU KUNING SANTAN
By: @arsanti96

Bahan:
600 gram ikan patin
400 ml santan (65 ml santan instan + air)

Bumbu halus:
8 siung bawang merah
5 siung bawang putih
1/2 sdt ketumbar bulat
1/2 sdt merica bulat

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat dan Memasak Menu Ikan Patin Kecap, Simak Resepnya!

8 cabe rawit
3 butir kemiri
1 cm kunyit
1 cm jahe
1 batang sereh geprek
1 sdm garam
2 sdt gula pasir

Cara membuat:
1. Bersihkan ikan, potong-potong kemudian cuci bersih
2. Haluskan bumbu kemudian tumis hingga harum masukkan sereh
3. Masukkan santan dan tambahkan perasa, tunggu sampai mendidih
4. Setelah mendidih masukkan ikan, masak hingga matang dan bumbu meresap, balik ikan dengan hati-hati karena dagingnya lembut sehingga rawan hancur
5. Koreksi rasa lalu siap disajik

Selamat mencoba buntik***

Editor: Mario Marlon


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah