Info Kesehatan: Waspada Jika Air Kencing Berbusa, Bisa Sebabkan Banyak Penyakit Menyerang, Apa Saja?

- 6 Juni 2022, 20:36 WIB
Kencing berbusa dapat menyebabkan banyak penyakit salahsatunya Ginjal, simak apa saja penyakit akibat kencing berbusa itu
Kencing berbusa dapat menyebabkan banyak penyakit salahsatunya Ginjal, simak apa saja penyakit akibat kencing berbusa itu /

1. Dehidrasi
Kurang minum air putih bisa menyebabkan dehidrasi.

Dalam kondisi dehidrasi, air kencing atau urine bisa berbusa.

Bahkan, warna urine juga bisa lebih gelap dan aromanya menyengat.

Baca Juga: Ramalan Primbon Jawa: Kamu Susah Mencari Jodoh, Berikut Tanda Kamu Sudah Hampir Dapat Kekasih

2. Diabetes
Kalau kadar gula darah tinggi, lama-lama bisa merusak fungsi ginjal.

Ketika diabetes gula darah tinggi, bisa mengalami Nefropati Diabetik dan fungsi ginjal menurun hingga menyebabkan ginjal bocor serta merusak sel-sel dan pembuluh darah kecil di ginjal.

Dalam kondisi ini, ketika buang air kecil urine bisa berbusa.

Baca Juga: Ramalan Primbon Jawa: Huruf Depan A-G-K-R-Z, Namamu Bisa Menjadi Dasar Kelebihan dan Kekurangan

3. Infeksi Saluran Kemih
Ketika mengalami infeksi saluran kemih atau ISK tentu akan meminta pertolongan ke dokter.

Ketika meminta pertolongan, dokter akan memberikan resep obat, seperti anti biotik dan anti nyeri agar saat buang air kecil tidak merasa sakit.

Halaman:

Editor: Mario Marlon


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah